Apa Saja Tahapan Setelah Pengumuman Kelulusan SKD SPMB STIS 2024? Simak Disini Detailnya!

Rabu 07-08-2024,15:34 WIB
Reporter : Jukik
Editor : Almi

PAGARALAMPOS.COM – Pada tanggal 6 Agustus 2024, Politeknik Statistika atau STIS resmi mengumumkan hasil seleksi kompetensi dasar (SKD) bagi para calon taruna.

Tes SKD ini telah dilaksanakan dari tanggal 18 Juli hingga 6 Agustus 2024. 

Dari ribuan peserta yang mengikuti ujian, sebanyak 1.775 peserta berhasil lolos tahap ini dan berhak melanjutkan ke tahapan seleksi berikutnya.

Pengumuman Hasil SKD

BACA JUGA:Kapan Jadwal Pengumuman Hasil SKD PKN STAN 2024? Cek Jadwalnya Disini!

Para peserta yang lolos dapat melihat pengumuman hasil SKD melalui situs resmi SPMB STIS di [https://spmb.stis.ac.id/site/pengumuman](https://spmb.stis.ac.id/site/pengumuman).

Pengumuman ini menjadi penanda awal bagi peserta untuk mempersiapkan diri mengikuti tahapan seleksi lanjutan di STIS.

 

 

Tahapan Seleksi Lanjutan di STIS

Berdasarkan informasi yang dikutip dari akun Instagram @studikedinasan.id pada Rabu, 7 Agustus 2024, terdapat beberapa tahapan lanjutan yang harus dilalui oleh peserta di STIS. 

Berikut adalah tahapan lengkap seleksi di STIS:

 1. Administrasi

BACA JUGA:Apa Saja Sekolah Kedinasan yang Bisa Menjadi Pilihan Terbaik? Ini Dia 12 Rekomendasinya!

Kategori :