Tak Hanya Sushi, 5 Daftar Kuliner Jepang ini Juga Terkenal Enak dan Populer

Minggu 24-09-2023,22:55 WIB
Reporter : Elis
Editor : Elis

PAGARALAMPOS.COM - Masakan Jepang merupakan salah satu masakan luar negeri yang mudah ditemukan di Indonesia. Hidangan dari negeri bunga sakura ini disajikan di restoran cepat saji, rumah makan, dan pedagang kaki lima.

Masakan khas Jepang menjadi salah satu kuliner yang wajib Anda coba.

Setiap negara  di  dunia tentunya mempunyai keunikan masakannya masing-masing, dan masakan daerah secara umum mewakili ciri khas masing-masing daerah.

Makanan  setiap daerah tentunya mempunyai bahan dasar dan cara pembuatan yang berbeda-beda. Jadi masakan ini pasti memiliki banyak rasa yang berbeda-beda. 

 Di bawah ini 5 masakan Jepang lezat dan klasik yang  wajib Anda coba: 

BACA JUGA:Legendaris! Inilah Pintu Gerbang Majapahit yang Tetap Berdiri Kokoh di Pati

1. Sashimi

Satu makanan khas Jepang lainnya yang hampir mirip dengan sushi, bernama sashimi. Perbedaan sashimi dengan sushi terletak pada nasi. Sashimi merupakan makanan mentah murni yang tidak perlu makanan tambahan, hanya cukup dengan kecap asin dan/atau wasabi.

Sashimi terbuat dari hewan laut dan banyak jenisnya, bahkan ada beberapa ikan laut yang cukup beracun dapat

dijadikan sashimi. Namun tenang saja, para chef yang mengolah ikan tersebut tentu harus mempunyai lisensi untuk dapat mengolahnya.

2. Shabu-shabu

Shabu-shabu adalah makanan khas Jepang yang berisi irisan tipis daging, tahu, jamur, dan sayuran. Daging yang biasa digunakan adalah daging sapi, dan terkadang juga daging ayam, ikan, atau gurita. Daging shabu-shabu dapat dinikmati dengan Gomadare atau saus Jepang yang mengandung wijen. 

BACA JUGA:Ingin Gaya Ramabut Stylish dan Trandy? Inilah 8 Rekomendasi Gaya Rambut Pendek yang Cocok Buat Kamu

Biasanya ketika mengunjungi restoran shabu-shabu, para pengunjung akan mendapatkan edukasi singkat dari pramusaji dan shabu-shabu dimasak didalam panci khusus.

3. Ramen

Kategori :