Produksi KRI Ardadedali dilakukan oleh Daewoo Shipbuilding and Marine Engineering Co, Ltd (DSME), Korea Selatan.
Pengambilan namanya sendiri dari salah satu nama senjata panah yang dimiliki oleh salah satu tokoh wayang di Mahabharata, Arjuna.
Spesifikasi dari kapal KRI Ardadedali 404 antara lain:
* Memiliki torpedo yang dapat meluncurkan torpedo 533 milimeter dan memiliki peluru kendali antikapal permukaan.
* Merupakan modernisasi armada kapal selam TNI AL.
Memiliki panjang 61,3 meter, diameter 6,2 meter, dengan draft 5,7 M.
* Mampu menampung 40 kru kapal.
Kecepatan mencapai 21 knot di bawah air dan 12 knot pada permukaan.
* Mampu berlayar lebih dari 50 hari untuk menunjang fungsi operasi.
* Kecepatan mencapai 21 knot di bawah air dan 12 knot pada permukaan.
* Mampu berlayar lebih dari 50 hari untuk menunjang fungsi operasi.
* Memiliki empat mesin diesel MTU 12V493 yang mendukung jarak jelajah mencapai 18.520 km.
4. KRI Alugoro 405
Kapal KRI Alugoro 405 merupakan kapal ketiga dari 12 kapal selam yang dipesan oleh TNI AL. Peresmiannya telah dilakukan oleh Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto, pada tanggal 17 Maret 2021.