Wajib Diketahui! Ini 7 Kampus Terbaik di Sumatera Barat, Nomor 5 Sangat Keren

Rabu 10-05-2023,05:00 WIB
Reporter : Rerry
Editor : Rerry

Universitas Negeri Padang merupakan salah satu perguruan tinggi negeri di Kota Padang Universitas ini menduduki peringkat 32 perguruan tinggi terbaik di Indonesia dan peringkat 3417 di dunia versi webometric.

kampus utamanya Universitas Negeri Padang terletak di Jalan Professor doktor Hamka air tawar kota Padang sedangkan lokasi kampus lainnya terletak di kota Bukittinggi dan di ulu gadut Padang, kampus ini memiliki 8 fakultas.

3. Politeknik Negeri Padang (PNP)

Politeknik Negeri Padang merupakan sebuah perguruan tinggi negeri yang terletak di kota Padang Politeknik menduduki peringkat ke 159 perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi webometrics.

BACA JUGA:Irjen Teddy Minahasa Kini di Ambang Hukuman Mati, Berikut Pasal yang Menjerat Eks Kapolda Sumbar

Didirikan pada tahun 1987, dimana keberadaan Politeknik ini merupakan salah satu dari 17 Politeknik pertama di Indonesia yang bertujuan menjawab tantangan perkembangan dunia industri dan dunia usaha yang menuntut kompetensi dari tenaga kerja terampil di bidangnya.

Politeknik Negeri Padang memiliki 12 program studi D3 dan 10 program studi D4 diantaranya ada teknik mesin, manajemen rekayasa konstruksi dan teknologi rekayasa perangkat lunak.

4. AKBP-STIE “KBP” Padang

AKBP-STIE “KBP” Padang merupakan Academy keuangan dan perbankan pembangunan dan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi keuangan perbankan dan pembangunan yang berlokasi di Jalan khatib Sulaiman Padang Utara Kota Padang.

BACA JUGA:Wajib Dicoba! Ini 7 Rekomendasi Tempat Makan di Palembang, Lemak Nian Oi

Perguruan tinggi ini menduduki peringkat 285 perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi webometrics, AKBP Padang memiliki program studi Diploma 3 dan memiliki program studi keuangan dan perbankan, manajemen, akuntansi dan Magister Manajemen.

5. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Bukittinggi

perguruan tinggi ini menduduki peringkat 296 perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi webometrics, Institut Agama Islam Negeri Bukittinggi berada di Bukittinggi memiliki empat fakultas yaitu fakultas Syariah Tarbiyah, keguruan ekonomi dan bisnis Islam Khusnul Khotimah Adab Dan Dakwah serta program pascasarjana.

6. Universitas Baiturrahmah (Unbrah)

BACA JUGA:Jangan Anggap Remeh! Ini 7 Tanda Tubuh Kurang Air Putih

Universitas Baiturrahmah merupakan salah satu universitas swasta di Kota Padang didirikan pada tanggal 16 Juli 1994 oleh Yayasan Pendidikan baiturrahmah perguruan tinggi ini menduduki peringkat 340 perguruan tinggi terbaik di Indonesia versi webometrics.

Kategori :