Rendang merupakan salah satu makanan terlezat dunia dari Indonesia terbuat dari daging sapi dengan cita rasa khas dengan bumbu rempah-rempahnya yang kental kuat.
Tekstur dagingnya juga empuk karena dimasak hingga berjam-jam. Masakan asal Minangkabau ini wajib dicoba. Keberadaannya pun mudah ditemukan di mana-mana.
Demikian informasi mengenai 5 makanan tradisional Indonesia yang kepopulerannya sudah tersebar hingga ke penjuri dunia. Selain daftar di atas, ada banyak makanan khas lainnya di Indonesia yang mendunia, seperti gudeg, nasi rawon, kerak telor, ayam taliwang, bakso, sop buntut, dan lain sebagainya.(*)