Ide Desain Kandang Ayam Pedaging Sederhana, untuk Lahan Belakang Rumah!
Ide Desain Kandang Ayam Pedaging Sederhana, untuk Lahan Belakang Rumah!-pagaralam pos-kolase
PAGARALAMPOS.COM - Beternak ayam pedaging di area belakang rumah dapat menjadi sebuah solusi yang menguntungkan untuk ketahanan pangan keluarga.
Keterbatasan lahan dan biaya kini bukan lagi masalah, saat hendak memulai sebuah usaha ini.
Kuncinya ada di pemilihan sebuah desain kandang yang sederhana dan multi fungsi, sehingga bisa dijalankan dengan baik meski di lahan terbatas sekitar tempat tinggal.
Terkait, pemilihan desain kandang agaknya perlu dipikirkan betul-betul, agar komoditas ayam pedaging bisa nyaman dan terhindar dari sebuah kemungkinan penyakit.
BACA JUGA:Rumah Sempit Bukan Halangan! Cara Membuat Kebun Cabai Rawit Mini agar Tetap Bisa Panen
Desain yang cocok nantinya bisa mengoptimalkan produktivitas sehingga menguntungkan para peternak.
1. Model Kandang Sederhana dan Fungsional
Gunakan desain kandang persegi panjang memanjang agar mudah perawatan. Struktur sederhana membantu menekan biaya pembangunan.
2. Material Hemat dan Mudah Didapat
Manfaatkan bahan seperti:
Rangka kayu atau bambu
Dinding kawat ram atau bambu anyam
Atap seng, asbes, atau galvalum
Material ini ekonomis namun tetap kuat.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
