Pemkot PGA

Dampak Negatif Penggunaan Vape pada Kesehatan yang Perlu Diwaspadai

Dampak Negatif Penggunaan Vape pada Kesehatan yang Perlu Diwaspadai

Dampak Negatif Penggunaan Vape pada Kesehatan yang Perlu Diwaspadai-Foto: net -

PAGARALAMPOS.COM - Dalam beberapa tahun terakhir, vape atau rokok elektrik semakin populer digunakan, terutama di kalangan muda.

Namun, apakah vape benar-benar aman?

Beberapa orang beranggapan bahwa rokok elektrik lebih aman dibandingkan rokok konvensional.

Namun, sejauh ini belum ada kepastian mutlak mengenai keamanan vape bagi kesehatan.

Efek samping vape sangat bergantung pada frekuensi penggunaan serta jenis zat yang terkandung di dalam cairannya.

BACA JUGA:Tampil Keren & Berkelas! Ini Rahasia Memadukan Outfit Hari Raya Pria dengan Aksesori yang Tepat

BACA JUGA:Inspirasi Outfit Hari Raya 2025 dari Selebriti – No. 4 Bikin Kamu Makin Glamor!

Kandungan dalam Vape

Vape bekerja dengan memanaskan cairan khusus hingga berubah menjadi uap yang dihirup.

Meskipun tidak mengandung tembakau seperti rokok biasa, hal ini bukan berarti vape sepenuhnya bebas risiko.

Beberapa zat yang terkandung dalam cairan vape antara lain:

Nikotin

Propilen glikol

Gliserin

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: