Pemkot PGA

5 Suku di Indonesia yang Gagah Berani Melawan Penjajahan Belanda

5 Suku di Indonesia yang Gagah Berani Melawan Penjajahan Belanda

5 Suku di Indonesia yang Gagah Berani Melawan Penjajahan Belanda-Foto: net -

PAGARALAMPOS.COM  - Indonesia dikenal luas karena keanekaragaman suku, budaya, dan tradisinya yang kaya.

Dalam sejarahnya, beberapa suku di Nusantara menunjukkan keberanian luar biasa serta strategi unik dalam menghadapi penjajahan Belanda.

Berikut adalah lima suku di Indonesia yang terkenal karena perlawanan keras mereka terhadap kolonialisme Belanda:

Suku Dayak, Kalimantan

Suku Dayak sering disebut “Pasukan Hantu” oleh Belanda karena kemampuan tempur dan taktik penyergapan yang hebat.

BACA JUGA:Sejarah Pabrik Gula Kedaton yang Sebagian Bahan Bakunya dari Bekas Keraton Plered

BACA JUGA:Menguak Fakta Sejarah Rengasdengklok: Penculikan Demi Kemerdekaan!

Mereka bermukim di hutan lebat yang sulit dijangkau, sehingga wilayah mereka sulit dikuasai. Keterampilan dalam berkamuflase dan penggunaan senjata tradisional seperti mandau dan sumpit beracun menjadikan perlawanan mereka sangat efektif.

Suku Buton, Sulawesi Tenggara

Kerajaan Buton di Sulawesi Tenggara tidak pernah sepenuhnya dikuasai oleh Belanda.

Dengan sistem pemerintahan yang kokoh dan kekayaan sumber daya alam, terutama rempah-rempah yang menjadi incaran, Belanda memilih untuk berdiplomasi dan menjalin kerja sama daripada melancarkan serangan langsung.

BACA JUGA:Sejarah Monumen Serangan Umum 1 Maret 1949: Simbol Perjuangan dan Semangat Nasionalisme di Yogyakarta!

BACA JUGA:Sejarah Tempat Pertahanan Tanah Tinggi: Jejak Pertahanan Zaman Dulu di Dalam Kota!

Suku Nias, Sumatera Utara

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait