Cara Mudah Transfer Saldo DANA ke OVO dan GoPay Tanpa Ribet!

Cara Mudah Transfer Saldo DANA ke OVO dan GoPay Tanpa Ribet!-Foto: net -
PAGARALAMPOS.COM - Saat ini, transfer saldo antar dompet digital seperti DANA, OVO, dan GoPay sudah semakin mudah.
Proses ini sangat bermanfaat bagi pengguna yang ingin memindahkan saldo dari satu aplikasi ke aplikasi lain untuk berbagai keperluan transaksi.
Berikut adalah langkah-langkah yang perlu Anda ikuti untuk mentransfer saldo dari DANA ke OVO atau GoPay.
A. Cara Transfer Saldo DANA ke OVO
Untuk melakukan transfer saldo dari DANA ke OVO, ikuti langkah-langkah sederhana berikut ini:
1. Pastikan Akun DANA Anda Premium
- Agar dapat melakukan transfer ke dompet digital lain, Anda perlu meng-upgrade akun DANA menjadi premium melalui verifikasi identitas menggunakan KTP.
BACA JUGA:Apa Saja HP Terbaru 2025? Ini 7 Pilihan Smartphone yang Layak Dipertimbangkan!
BACA JUGA:Smartphone Terbaru 2025: 6 HP Paling Dinantikan Tahun Depan!
2. Buka Aplikasi DANA
- Login ke akun DANA Anda dan pilih menu "Kirim" pada halaman utama.
3. Pilih Kirim ke Rekening Bank
- Klik "Tambah Rekening Bank" dan masukkan detail berikut:
- Nama Bank: CIMB Niaga
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: