Kenali Gejala Aki Motor Lemah: 5 Ciri yang Perlu Diketahui dan Solusiny

Kenali Gejala Aki Motor Lemah: 5 Ciri yang Perlu Diketahui dan Solusiny

Kenali Gejala Aki Motor Lemah: 5 Ciri yang Perlu Diketahui dan Solusiny-Foto: net -

2. Lampu Motor Menjadi Redup

   Aki yang sudah melemah dapat menyebabkan lampu motor, baik depan, belakang, maupun sein, menjadi lebih redup atau bahkan mati.

Hal ini disebabkan karena aki tidak dapat menyediakan daya yang cukup untuk lampu-lampu tersebut.

3. Perangkat Listrik Tidak Berfungsi dengan Baik

   Selain lampu, perangkat listrik lain seperti klakson atau lampu sein juga dapat menunjukkan tanda-tanda penurunan performa.

BACA JUGA:Ragam Pilihan 8 Smartphone 2024! Spesifikasi Menarik dan Harga Ramah di Kantong

BACA JUGA:Delapan Smartphone Terbaru 2024: Fitur Canggih dengan Harga Terjangkau

Misalnya, klakson berbunyi lemah atau lampu sein berkedip tidak normal.

4. Bentuk Aki yang Membengkak atau Bocor

   Aki yang bengkak atau bocor adalah tanda kerusakan fisik yang cukup serius. Hal ini dapat disebabkan oleh usia aki yang sudah tua atau kerusakan pada sel-selnya. Umumnya, aki motor memiliki masa pakai antara 2 hingga 5 tahun.

5. Aki Tidak Bisa Mengisi Daya dengan Baik

   Jika aki tidak bisa terisi meskipun sudah dihubungkan dengan charger, kemungkinan besar aki sudah rusak dan perlu segera diganti.

BACA JUGA:Mengenal Spesifikasi Infinix GT 10 Pro: Apakah Smartphone Ini Layak Digunakan untuk Gaming?

BACA JUGA:Terobosan Baru: Daftar Smartphone Canggih yang Akan Mengubah Dunia Teknologi di 2024

Mengapa Perawatan Aki Motor Itu Penting?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: