Kemenag Buka Rekor 20.772 Formasi CPNS 2024, Pendaftaran Dimulai Agustus Ini

Kemenag Buka Rekor 20.772 Formasi CPNS 2024, Pendaftaran Dimulai Agustus Ini

Kemenag Buka Rekor 20.772 Formasi CPNS 2024, Pendaftaran Dimulai Agustus Ini--

8. Bersedia Ditempatkan di Seluruh Indonesia

Calon pelamar harus bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh instansi pemerintah.

Kemenag memberikan kesempatan yang sama bagi seluruh warga negara Indonesia, termasuk tenaga honorer, untuk bergabung sebagai bagian dari ASN. 

Calon pelamar diharapkan memenuhi semua persyaratan yang telah ditetapkan dan memanfaatkan kesempatan ini untuk berkarir sebagai CPNS.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: