Situs Bhre Kahuripan Terbuka: Arkeolog Mengungkap Asal-Usul Peradaban Majapahit

Situs Bhre Kahuripan Terbuka: Arkeolog Mengungkap Asal-Usul Peradaban Majapahit

Situs Bhre Kahuripan Terbuka: Arkeolog Mengungkap Asal-Usul Peradaban Majapahit-Foto: net-

Candi ini dibangun pada masa Majapahit di bawah pemerintahan Raja Hayam Wuruk (1350-1389 Masehi). Meskipun belum dapat dipastikan apakah candi ini didedikasikan untuk Tribhuwana atau raja lainnya, diketahui bahwa Ratu Tribhuwana memerintah Majapahit dari 1328 hingga 1350 Masehi sebelum digantikan oleh putranya, Hayam Wuruk.

Di sebelah utara Candi Tribhuwana Tunggadewi, ditemukan sisa-sisa struktur berdenah persegi panjang 9 x 4 meter yang diperkirakan merupakan altar pemujaan menuju candi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: