Cuma 3 Jutaan, Rekomendasi HP Motorola dengan Baterai 6000 mAh, Super Tahan Lama

Cuma 3 Jutaan, Rekomendasi HP Motorola dengan Baterai 6000 mAh, Super Tahan Lama

Foto : Motorola series-Cuma 3 Jutaan, Rekomendasi HP Motorola dengan Baterai 6000 mAh, Super Tahan Lama-Google.com

PAGARALAMPOS.COM - 3 Rekomendasi HP Motorola dengan Baterai 6000 mAh, Cuma Rp 3 Jutaan!. Motorola adalah salah satu pemain lama dalam dunia ponsel, yang tidak boleh dilupakan begitu saja.

Di era sekarang, Motorola banyak menghadirkan produk-produk ponsel dengan desain kekinian yang patut banget kamu liat sebagai penyuka gadget.

Nah, kalau saat ini kamu sedang mencari ponsel baru yang salah satu spesifikasinya adalah Baterai 6000 mAh, kamu bisa banget nih mencoba beberapa rekomendasi ponsel dari Motorola berikut ini.

Merupakan ponsel keluaran baru yang belum lama rilis, deretan ponsel Motorola dibawah ini memiliki kapasitas baterai 6000mAh, yang bisa menemanimu dalam jangka waktu yang lama.

BACA JUGA:Keunggulan Motorola Edge 40 Neo, Harga Terjangkau, Performa Optimal!

Tertarik untuk mengetahui apa saja ponsel Motorola tersebut? yuk langsung simak saja uraian lengkapnya dibawah ini.

1. Moto G54 Power

Ponsel Moto G54 Power  adalah salah satu ponsel Motorola yang memiliki kapasitas baterai hingga 6000mAh. Ponsel Motorola yang satu ini telah dirilis sejak September 2023 lalu.

Kalau kamu penyuka kegiatan di luar ruangan seperti kemping atau mendaki, ponsel ini cocok banget nih buat kamu.

Fitur lain yang juga dimiliki oleh ponsel ini ialah fitur fast charging 33W. Nah, yang unik dari fitur fast charging ponsel ini adalah tombol powernya yang bisa digunakan sebagai powerbank, keren bukan?.

BACA JUGA:SCREEN SUPER Bening Harga Beginian, Infinix Note 30 Pro Dobrak Pasar Gadget

Kalau nanti kamu berhasil membeli ponsel ini, kamu akan menerima spesifikasi seperti,RAM berukuran 8/12GB yang dapat digunakan untuk multitasking.

Dan juga dual kamera utama beresolusi 50+8MP. Untuk harga jualnya sendiri, ponsel ini dijual dengan harga cukup terjangkau lho, Rp3 jutaan saja,berminat?

2. Moto G24 Power

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: