Ternyata Inilah Sejarah Dibalik Peninggalan Raja Sisingamangaraja XII

Ternyata Inilah Sejarah Dibalik Peninggalan Raja Sisingamangaraja XII

Ternyata Inilah Sejarah Dibalik Peninggalan Raja Sisingamangaraja XII -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM  - Istana Sisingamangaraja berada di Desa Lumban Raja, Desa Simamora, Istana Sisingamangaraja berdiri dengan luas 100 meter persegi. Di sanalah Sisingamangaraja XII membuat siasat untuk melawan Belanda.

Dalam Istana terdiri dari 3 rumah Batak yang disebut Rumah Bolon, Sopo Bolon, dan Sopo Persaktian.

Dengan berbagai ornamen dan artefak, ternyata beberapa bagian Istana pernah dibakar pada saat kampanye penaklukan oleh Pemerintah Kolonial Hindia Belanda (1878)—sumber lain menyebutkan tahun pada 1883 kembali dihancurkan.

Raja Sisingamangaraja tidak menyukai penindasan dan menolak tunduk terhadap perlawanan para penjajah.

BACA JUGA:Mengungkap Sejarah Berdirinya Kerajaan Kutai Dari Masa Kejayaan Hingga Runtuhnya Kerajaan Kutai

BACA JUGA:Mengenal Sejarah Kerajaan Kutai Dari Pertama Berdirinya Hingga Masa Runtuhnya Kerajaan

Peninggalan sejarah Raja Sisingamangaraja  dilestarikan dan menjadi tujuan wisata sejarah di desa Simamora Dinasti Sisingamangaraja berdiri pada tahun Bakara ± 1530 - 1907 di bawah pimpinan Raja Sisingamangaraja I - XII.

Kerajaan turun temurun ini mempunyai istana di Bakara.

Di dalam istana terdapat: Makam Raja Sisingamangaraja  Istana Raja Sisingamangaraja dibakar oleh tentara Tuanku Rao dan tentara Belanda pada tahun 1825 dan oleh tentara Belanda pada tahun 1878, serta dibakar oleh pemerintah dan masyarakat.

Dibangun kembali sejak tahun 1978. Terletak di Lumban Raja, Desa Simamora, Kecamatan Baktiraja.

BACA JUGA:Sejarah dan Kebudayaan Suku Bangsa Arab di Era Rasulullah

BACA JUGA:Dari Bertukar Barang hingga Transaksi Digital, Begini Sejarah dan Perkembangan Uang

Berbicara tentang Danau Toba tidak melulu tentang pesona pemandangan alamnya yang indah  dan abadi melalui gambar.

Peristiwa geologi besar terjadi di sini  jutaan tahun  yang lalu, meninggalkan keunikan yang menceritakan kisah dan budaya suku Batak Toba.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: