Viral di TikTok, Inilah 3 Wisata Hits di Jogja yang Bisa Jadi Pilihan Untuk Berlibur

Viral di TikTok, Inilah 3 Wisata Hits di Jogja yang Bisa Jadi Pilihan Untuk Berlibur

3 Wisata Hits di Jogja yang Bisa Jadi Pilihan Untuk Berlibur-Kolase by Pagaralampos.com-net

Dari tempat ini, Anda bisa menyaksikan keindahan Gunung Merbabu, Merapi, dan Sindoro-Sumbing dalam satu bingkai. 

Bangunan yang berbentuk tumpeng menjadi ikon unik yang menambah daya tarik tempat ini. 

BACA JUGA:Inilah 5 Objek Wisata Lubuk Linggau dengan Daya Tarik Wisata Alamnya yang Indah

BACA JUGA:Wisata Alam Sumber Jenon yang Menyegarkan! Tempat Liburan Murah Meriah di Malang

Tumpeng Menoreh buka 24 jam dengan harga tiket yang sudah termasuk minuman hangat.

Ledok Sambi: Rekreasi Seru di Aliran Sungai yang Jernih

Ledok Sambi, yang terletak di Pakem, Sleman, menawarkan kesempatan bagi pengunjung untuk bersantai di aliran sungai yang jernih dan bersih. 

Selain bermain air, Anda juga bisa menikmati berbagai aktivitas seru seperti flying fox, panahan, paintball, dan perahu kanoe. 

BACA JUGA:10 Destinasi Wisata Hits Di Temanggung Yang Bikin Takjub, Mau Tau? Baca Artikel Ini Sampai Habis!

BACA JUGA:Pekalongan Mempesona! Inilah 5 Spot Wisata Alam dengan View Cantik yang Cocok Untuk Liburan

Tempat ini sangat ideal untuk melepaskan penat dan stres dari rutinitas sehari-hari. Ledok Sambi juga menyediakan fasilitas piknik dengan harga tiket masuk yang terjangkau.

Dengan berbagai daya tariknya, tidak mengherankan jika tempat-tempat wisata di Jogja ini menjadi viral di TikTok pada tahun 2024. 

Jadi, jangan lewatkan kesempatan untuk mengunjungi dan menikmati pengalaman liburan yang berbeda di Jogja. Plan your trip now!*

 

Source: radarmadura.jawapos.com - 3 Tempat Wisata Jogja Viral di TikTok 2024 yang Wajib Dikunjungi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: