10 Rekomendasi Tempat Wisata di Bekasi dengan Ragam Objek Wisatanya yang Menarik!
10 Rekomendasi Tempat Wisata di Bekasi dengan Ragam Objek Wisatanya yang Menarik! -Foto: net-
BACA JUGA:Terbukti Membayar! Inilah 6 Situs Web Penghasil Saldo DANA yang Wajib Kamu Coba
8. Taman Rusa Kemang Pratama
Taman rusa ini berada di dalam Perumahan Kemang Pratama, sekitar 500 meter dari pintu masuk perumahan.
Walaupun termasuk kawasan pemukiman elit, tapi aksesnya bebas untuk umum, termasuk ke taman rusa ini.
Belasan rusa tutul dan beberapa hewan lain, seperti ayam mutiara, bisa kamu temui di sini.
BACA JUGA:Terbukti Membayar! Inilah 6 Situs Web Penghasil Saldo DANA yang Wajib Kamu Coba
BACA JUGA:Ulasan dan Spesifikasi Infinix Hot 40 Pro Terkini, Dibanderol Dengan Harga 1 Jutaan Loh!
Tiket masuknya gratis, siapa pun boleh ke sana.
Namun, perlu diingat jangan sampai kasih makan hewan sembarangan ya!
9. Desa Pantai Makmur
Bukan Sumba, padang mirip savana ini teryata ada di Bekasi, tepatnya di Desa Pantai Makmur, Tarumajata.
BACA JUGA:Mengungkap Tradisi Suku Anak Dalam, Dibalik Ritual Melangun dan Hukum Adat yang Kuat
BACA JUGA:Indonesia! Misteri dan Keunikan Tradisi Kawin Tangkap di Sumba
Sebenarnya kawasan ini merupakan area persawahan di Desa Pantai Makmur.
Namun, sebagian tanahnya telah diuruk, sehingga terlihat seperti padang rumput.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: