Pulau Bawean Mempesona, 6 Lokasi Wisata yang Cocok Untuk Melepas Penat yang Punya Landskape Eksotis

Pulau Bawean Mempesona, 6 Lokasi Wisata yang Cocok Untuk Melepas Penat yang Punya Landskape Eksotis

Lokasi Wisata di Pulau Bawean yang Cocok Untuk Melepas Penat yang Punya Landskape Eksotis-Kolase by Pagaralampos.com-net

1. Pantai Ria: Tempat Singgah Nelayan

Pantai Ria, dengan batu-batu karang hitam di bibir pantainya, dulu merupakan tempat singgah para nelayan setelah mencari ikan di laut. 

BACA JUGA:Cocok Untuk Liburan, 6 Wisata Andalan di Trenggalek 2024 yang Instagramable

Pantai ini menawarkan pemandangan indah, serta menjadi tempat olah hasil laut oleh para nelayan. 

Wisatawan dapat menikmati suasana damai dan menawan, terutama saat matahari terbenam yang mempesona.

2. Danau Kastoba: Keindahan Alam yang Dilindungi

Danau Kastoba, terletak di tengah pulau, merupakan salah satu objek cagar alam yang dilindungi. 

Dikelilingi oleh hutan rimbun dan pepohonan berumur ratusan tahun, danau ini memberikan pengalaman alam yang tak terlupakan. 

BACA JUGA:Destinasi Wisata Alam yang Ada di Bandung Wajib Kalian ketahui!

Tracking sejauh 500 meter diperlukan untuk mencapai danau ini, tetapi keindahannya sebanding dengan usaha yang dikeluarkan.

3. Pulau Gili Bawean: Keelokan Pantai dan Keindahan Bawah Laut

Pulau Gili Bawean menawarkan pantai berpasir putih yang bersih dan asri.

Kejernihan lautnya memikat wisatawan untuk menjelajahi keindahan bawah laut dengan snorkeling atau diving.

BACA JUGA:Cuma 1 Jam dari Jakarta, Camping Seru di Taman Wisata Alam Gunung Pancar Cocok Untuk Keluarga!

Spot terbaik untuk menikmati matahari terbenam atau terbit adalah di pulau kecil ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: