Keindahan Pantai Tanjung Pasir di Kabupaten Tangerang, Destinasi Seru Untuk Dikunjungi!

Keindahan Pantai Tanjung Pasir di Kabupaten Tangerang, Destinasi Seru Untuk Dikunjungi!

KeindahanSuasana Pantai Tanjung Pasir di Kabupaten Tangerang,-Kolase by Pagaralampos.com-net

PAGARALAMPOS.COM - Pantai Tanjung Pasir, tersembunyi di Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang, menghadirkan keindahan alam yang menakjubkan. 

Meskipun daerah ini berada di luar kawasan Kotamadya yang lebih sering dikunjungi

Namun pantai ini memiliki daya tariknya sendiri, terutama bagi para penggemar memancing.

Dengan garis pantai sepanjang 2 km, Pantai Tanjung Pasir menawarkan hamparan pasir halus berwarna kecokelatan yang begitu memikat. 

BACA JUGA:Menyusuri 5 Kendahan Destinasi Wisata di Gunung Sitoli yang Lagi Hits

Berlokasi dekat dengan Bandara Internasional Soekarno-Hatta, hanya sekitar 5 km,

pantai ini menjadi destinasi yang mudah diakses, memberikan kesempatan bagi pengunjung untuk menikmati pesona laut setelah atau sebelum perjalanan udara.

Keunikan Pantai Tanjung Pasir

1. Pemandangan Pulau-pulau Kecil dan Pesawat Terbang

BACA JUGA:Menjelajahi Keajaiban Alam Wonosobo, 4 Destinasi Wisata Imperdah untuk Libur Imlek

Dari bibir pantai, pengunjung dapat menikmati pemandangan barisan pulau-pulau kecil di Kepulauan Seribu. 

Pesawat terbang yang melintas di atas laut semakin menambah daya tarik pantai ini. 

Kesempatan untuk melihat pesawat terbang lepas dan mendarat dapat menjadi pengalaman menarik bagi pengunjung

terutama yang memiliki minat dalam dunia penerbangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: