Inilah Misteri dan Mitos yang Jarang Diketahui di Gunung Puntang

Inilah Misteri dan Mitos yang Jarang Diketahui di Gunung Puntang

Inilah Misteri dan Mitos yang Jarang Diketahui di Gunung Puntang -Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Gunung Puntang merupakan salah satu dari tiga Gunung di pegunungan Malabar. Berlokasi di Banjaran, Bandung Selatan, Jawa Barat.

Puncak yang diberi nama Puncak Mega ini memiliki ketinggian 2223 mdpl.

Saat ini Gunung Puntang dikenal sebagai gunung yang menyimpan banyak sejarah, antara lain sejarah lepasnya Prabu Siliwangi atau kisah kemegahan orang Belanda. Sangat menarik!

Hingga saat ini, masih banyak warga yang mempercayai bahwa Curug Siliwangi adalah tempat suci.

BACA JUGA:Honda Supra Cross! Kembalinya Sang Legenda Sahabat Setia Para Petualang

BACA JUGA:Nikmati Bukit Cendana Rembang Dengan Suasana Sejuk dan Hijau di Puncak Kota, Penat Langsung Jadi Penak!

Pada waktu-waktu tertentu, Curug Siliwangi akan ramai dikunjungi para peziarah, ada yang meminum airnya, mengusap wajah, bahkan ada yang berdiam diri beberapa hari hingga keinginannya bisa tercapai.

Bagi sebagian orang yang nekat bermalam di sana akan ditemui oleh Prabu Siliwangi dengan perwujudan harimau yang bisa berbicara. 

Harimau tersebut akan memberikan nasehat dan beberapa amalan yang harus dikerjakan.

Tempat ini menawarkan banyak situs sejarah yang berkaitan dengan kolonialisme dan Kerajaan Jawa Barat.

BACA JUGA:Bikin Ngiler! Ini 5 Makanan Khas Banyuasin 

BACA JUGA:Gunung Salak Miliki 7 Puncak, Ada Disebut Puncak Keramat, Pendaki Dibuat Ngeri Karena Banyak Hilang, Kenapa Ya

Jangan lewatkan sejarah mistis dari Gunung Puntang itu sendiri.

Sebelumnya, di tempat ini terdapat stasiun radio bernama Radio Malabar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: