Tips Cara Mengetahui Penyebab Air Radiator Motor Bocor, Cukup Ketahui 5 Hal Ini!

Tips Cara Mengetahui Penyebab Air Radiator Motor Bocor, Cukup Ketahui 5 Hal Ini!

Tips Cara Mengetahui Penyebab Air Radiator Motor Bocor, Cukup Ketahui 5 Hal Ini!-tangkapan layar-federal oil

BACA JUGA:Takut Trek Pendakian Sulit? Berikut 7 Tempat Camping di Kuningan dengan Jalur Pendakian yang Mudah!

Mengingat akan menimbulkan dampak kerusakan yang sangat parah. Khususnya di area radiator.

Maka, untuk mencegah masalah karatan atau korosi, sangat disarankan sekali untuk selalu menggunakan cairan coolant yang memang khusus sebagai cairan radiator motor.

Kurangnya Perawatan khusus Radiator

Seringkali memang tanpa disadari, kebanyakan orang hanya sekedar service berkala semata dan dianggap sudah selesai.

BACA JUGA:Awas Overheat! Kenali Penyebab Radiator Rembes dan Bocor Pada Matic Kesayanganmu dan Cara Mengatasinya!

Padahal, tentu diperlukan pengecekan mandiri setiap waktu. Seperti dengan menjaga atau merawat kondisi di area radiator.

Sebab, tak menutup kemungkinan di saat service dilakukan, kejadian kebocoran pada radiator tidak diketahui oleh mekanik.

Oleh sebab itu, kurangnya perhatian dalam merawat dan mengecek kondisi radiator bisa menjadi salah satu hal yang sangat besar kemungkinan memicu kebocoran atau kerusakan di bagian radiator itu sendiri.

Maka dari itu, seminggu sekali sebaiknya Anda melakukan pengecekan dengan melihat apakah ada kebocoran atau sedikit indikasi kebocoran.

BACA JUGA:Takut Trek Pendakian Sulit? Berikut 7 Tempat Camping di Kuningan dengan Jalur Pendakian yang Mudah!

Jika Anda mengetahui dan melihat ada sedikit air radiator menetes, jangan tunggu lama.

Segera ambil tindakan dengan membawanya ke bengkel untuk mendapatkan perbaikan yang lebih mendalam.

Ini merupakan salah satu cara mencegah kebocoran radiator dengan selalu merawat dan mengecek kondisi air radiator.

Mengingat, tak bisa dipungkiri jika penyebab adanya air coolant yang merembes keluar bisa dipicu karena kurang adanya perhatian pada bagian radiator motor.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: