Drama Destined with You, Bergenre Komedi Romantis, ini Sinopsisnya!

Drama Destined with You, Bergenre Komedi Romantis, ini Sinopsisnya!

Drama Destined with You, Bergenre Komedi Romantis, ini Sinopsisnya!-tribunnews.com-tribunnews.com

PAGARALAMPOS.COM- Drama Korea Destined with You merupakan drama fantasi yang bercerita tentang kisah cinta pegawai negeri Lee Hong Jo (Jo Bo Ah) yang mendapatkan sebuah buku terlarang dan disegel 300 tahun yang lalu.

Drakor ini ditulis oleh penulis drakor "100 Days My Prince" bernama No Ji Su. Pengacara andal Jang Shin Yu (Rowoon dari SF9) menjadi korban dari buku terlarang ini.

Teaser-nya yang baru dirilis menciptkana nuansa nostalgia dengan menunjukkan kehidupan Lee Hong Jo dan Jang Shin Yu di masa kini dan masa lalu.

Kemudian, teaser beralih untuk menunjukkan kehidupan masa lalu keduanya. Kala itu, Lee Hong Jo dan Jang Shin Yu saling memandang satu sama lain seolah-olah waktu telah berhenti di tengah kerumunan orang.

BACA JUGA:Ayo Sambut Tahun Baru 2024 dengan Drama While You Were Sleeping yang Menegangkan!

BACA JUGA:I Can Hear Your Voice, Skill Membaca Pikiran dari Tatapan Mata, ini Dramanya!

Sinopsis Destined with You

Alur cerita Destined with You berkisah tentang sebuah roman fantasi yang akan menggarisbawahi kisah cinta seorang pegawai negeri Lee Hong Jo (Jo Bo Ah).

Kala itu, Jo Bo Ah mendapatkan sebuah buku terlarang yang disegel 300 tahun lalu. Kemudian, pengacara andal Jang Shin Yu (Rowoon SF9) menjadi korban dari buku terlarang tersebut.

Posternya yang baru saja rilis memancarkan aura magis dengan Jang Shin Yu dan Le Hong Jo yang berdiri di bawah bulan merah muda misterius.

BACA JUGA:Drama Bo Ra! Deborah, Pelatih Kencan yang Kocak, Yuk Nonton Sembari Menunggu Tahun Baru 2024

BACA JUGA:Drama Korea School 2013, Menghadapi Rumitnya Kehidupan di Sekolah, Kuy Nonton!

Kemudian, Jang Shin Yu dikelilingi oleh cahaya yang tak terhitung jumlahnya, sementara Lee Hong Jo memegang kertas yang terbakar.

Kertas yang terbakar ini merupakan halaman dari buku terlarang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: