Drama Korea School 2013, Menghadapi Rumitnya Kehidupan di Sekolah, Kuy Nonton!

Drama Korea School 2013, Menghadapi Rumitnya Kehidupan di Sekolah, Kuy Nonton!

Drama Korea School 2013, Menghadapi Rumitnya Kehidupan di Sekolah, Kuy Nonton!-kapanlagi.com-kapanlagi.com

PAGARALAMPOS.COM- Drama Korea School 2013 adalah drama Korea yang dibintangi Lee Jong Suk dan Kim Woo Bin.

Selain Lee Jong Suk dan Kim Woo Bin, drama ini juga dibintangi ole Choi Daniel, Jang Na Ra, Park Se Young, Kwak Jung Wok, dan Choi Chang Yeob.

Drama School 2013 sendiri berhasil meraih rating sebesar 7,8 dari nilai 10 di situs IMDb yang telah diulas oleh total 435 penonton.

Serial drama yang satu ini pun hadir dengan 16 episode yang mana penayangan pertamanya dirilis pada Desember 2012 silam.

BACA JUGA:Drama Beautiful Love Wonderful Life, Kisah 4 Orang yang Putus Asa, ini Sinopsisnya!

BACA JUGA:Yuk intip Sinopsis Drama Oasis yang Angkat Kisah Cinta Remaja Era 80an!

Bercerita tentang sekolah yang melibatkan murid banyak, School 2013 menggandeng puluhan aktor yang ikut menjadi bagian dari cerita yang disutradarai oleh Lee Min Hong dan Lee Eung Bok ini.

Beberapa di antaranya adalah Jang Na Ra, Daniel Choi, Eom Hyo Seop, Park Hae Mi, Lee Han Wi, Kim Yeon Ah, dan masih banyak lagi.

Lalu, kisah apa yang ditawarkan oleh School 2013? Anda bisa langsung menyaksikannya melalui layanan streaming Vidio.

Sebelum menyaksikan peran Lee Jong Suk dan Kim Woo Bin dalam drama ini, ada baiknya simak dulu sinopsis drakor School 2013.

BACA JUGA:Waw, Business Proposal jadi Drama Korea Terbaik 2022, intip Sinopsisnya Disini!

BACA JUGA:Record of Youth, Sisi Gelap Dunia Hiburan, ini Dramanya!

Reputasi Buruk

Dikisahkan sebuah sekolah di Seoul bernama SMA Seungri sangatlah dikenal oleh warga sekitar. Bukan karena prestasi yang menjulang tinggi, SMA Seungri justru menjadi salah satu SMA terburuk di kota.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: