Mencicipi Kenikmatan Kuliner Khas Aceh yang Lezat, Cus Isi Perut di tahun Baru 2024

Mencicipi Kenikmatan Kuliner Khas Aceh yang Lezat, Cus Isi Perut di tahun Baru 2024

5 Kuliner Khas Aceh yang Legendaris-foto: Net-

PAGARALAMPOS.COM - Makanan legendaris Aceh pasti banyak yang menyebut Mi Aceh. Padahal Makanan legendaris Aceh sangat beragam.

Bahkan ada yang lebih nikmat sebagai makanan legendaris Aceh.

Sebagai Provinsi yang disebut Serambi Mekah, banyak yang menjadikan Aceh sebagai wisata religi.

Peraturan ketat sesuai norma agama membuat Aceh juga menjadi salah satu provinsi yang disegani.

BACA JUGA:Keseruan Outdoor Akhir Pekan di Yogyakarta, Inilah 6 Glamping Hits di Tanah Keraton

Provinsi paling barat, Aceh, menjadi pintu gerbang para pedagang nusantara.

Pada masa pra-kolonial, Kerajaan Aceh mengatur perdagangan rempah-rempah di Indonesia dan juga negara-negara lain.

Saat itu, Aceh mampu menguasai pasar rempah dunia.

Aceh adalah wilayah yang terletak di ujung Pulau Sumatera, tempat yang menyimpan keindahan alam dan budaya.

BACA JUGA:Deretan 6 HP Samsung A Series, Miliki Spek Bagus Dan Harga Bersahabat!

Tak hanya itu saja, masakan khas Aceh juga sangat unik dengan cita rasa yang kaya dan menarik.

Hidangan daerah  ini dikenal sebagai "Serambi Suci Mekah" dan sering kali dibuat dari berbagai macam bumbu, sehingga rasanya sangat istimewa.

Aceh juga merupakan pusat perdagangan lada dan kayu manis di Indonesia.

Sehingga, kuliner-kuliner khas di Aceh didominasi oleh makanan yang berbahan dasar rempah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: