Rambut Mengembangmu Bikin Gak PeDe? Tenang, Begini Cara Mengatasinya!

Rambut Mengembangmu Bikin Gak PeDe? Tenang, Begini Cara Mengatasinya!

Rambut Mengembangmu Bikin Gak PeDe? Tenang, Begini Cara Mengatasinya!--Net

PAGARALAMPOS.COM - Mempunyai rambut yang indah dan berkilau merupakan impian semua wanita.

Apalagi jika rambutmu bervolume dan mudah diatur, pasti dapat lebih menyempurnakan penampilan.

Serta membuat kamu jadi lebih percaya diri, bukan?

Tapi, bagaimana jika kamu memiliki volume rambut yang justru berlebihan dan terlalu mengembang?

BACA JUGA:Gak Pede Punya Rambut Mengembang? Begini Cara Mengatasinya

Pasti membuatmu tidak nyaman, karena cenderung sulit untuk diatur dan bahkan terlihat layaknya rambut singa jantan.

Kondisi ini biasanya terjadi karena rambut terlalu kering dan kehilangan kelembapan. 

Penyebabnya, bisa terjadi akibat terlalu sering keramas dan terkena bahan kimia dari sampo, terkena catokan setiap hari, atau karena alat lain yang merusak kesehatan rambut.

BACA JUGA:Pesona Pulau Dewata Bali yang jadi Pusat Refreshing Turis!

Cara mengatasi rambut mengembang bisa dimulai dari perawatan rambut sehari-hari hingga penggunaan bahan alami yang ada di rumah.

Punya rambut yang indah dan lembut bisa jadi impian setiap wanita.

Namun, ada kalanya rambut sulit diatur, seperti mengembang dan kaku.

Ada beragam cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi rambut kering dan mengembang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: