The Last Samurai (2003), Drama Kolosal Apik dan Epik yang Patut Anda Tonton (04)

The Last Samurai (2003), Drama Kolosal Apik dan Epik yang Patut Anda Tonton (04)

Drama Kolosal Apik dan Epik yang Patut Anda Tonton--google.com

Adegan-adegan singkat dan lembut seperti ini bertambah manis jika dibandingkan dengan kekerasan yang terjadi dalam perang. 

Yup. Perpaduan antara bunga sakura yang manis dengan kematian yang mengerikan.

BACA JUGA:Jadi yang Terpendek, Fakta Menarik Gunung Batur Bali yang Cocok Untuk Pendaki Pemula

Ternyata hal itu membuat ’The Last Samurai’ jadi film yang keren yang dibuat dengan indah. 

Selandia Baru sebagai Lokasi Syuting. Film ini pembuatannya dilakukan di Selandia Baru.

Kebanyakan adegan dilakukan di daerah Taranaki. Kru produksinya dari Amerika Serikat.

BACA JUGA:Mau Performa Mobil Optimal di Musim Kemarau? Lakukan Saja Tips Ini!

Sementara anggota pemeran kebanyakan berasal dari Jepang.

Pemilihan Gunung Taranaki dikarenakan gunung ini mirip dengan Gunung Fuji.

Selain itu, di daerahnya memiliki banyak hutan serta lahan pertanian.

BACA JUGA:Ternyata Ini Manfaat Gunakan Nitrogen Pada Ban Kendaraan, Begini Penjelasannya

Charlie Harrington, seorang Manajer Lokasi dari Amerika, pernah melihat gunung tersebut dalam sebuah buku perjalanan.

Kemudian dia meminta produser agar mengirimnya pergi ke Taranaki untuk pencarian lokasi film.

Taranaki menjadi latar untuk banyak adegan dalam film ini.

BACA JUGA:Selain Freeport, Ini Sumber Daya Alam Logam Mulia Terbesar di Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: