7 Gunung indonesia yang Miliki Keindahan Luar Biasa!

7 Gunung indonesia yang Miliki Keindahan Luar Biasa!

gunung indonesia-net-

PAGARALAMPOS.COMGunung tertinggi di Pulau Sumatera, terletak di perbatasan Sumatera Barat dan Jambi. 

Gunung Kerinci adalah gunung tertinggi yang ada di pulau Sumatera, yang lokasinya termasuk dalam Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS). Gunung ini memiliki ketinggian 3.805 mdpl.

Selain Negara kepulauan, Indonesia juga bisa dkatakan sebagai Negara pegunungan. Ini karena di Indonesia banyak sekali terdapat gunung, baik gunung api atau bukan.

Salah satu wilayah di Indonesia yang memiliki banyak gunung adalah pulau Sumatera, yang terletak di bagian barat wilayah Indonesia.

Menjelajahi pegunungan terkenal di Sumatera bukan hanya tentang mencapai puncak tetapi juga tentang menghadapi tantangan dan  pengalaman yang tak terlupakan.

BACA JUGA:Indonesia, Inilah 5 Suku di Sulawesi Utara, Salahsatunya Keturunan Raja

Pendakian ini akan membawa Anda melewati jalur yang menantang, melewati hutan lebat, menikmati suara alam yang menenangkan, dan mengagumi pemandangan yang menakjubkan.

Pendaki dapat menikmati pemandangan menakjubkan, keindahan hutan hujan, dan keunikan kawah gunung berapi aktif  di puncak gunung.

Semua itu akan membawa pengalaman indah dan meninggalkan kenangan  tak terlupakan selama berpetualang di indahnya Pulau Sumatera.

1. Gunung Dempo

Gunung Dempo, dengan ketinggian 3.173 meter, terletak di Provinsi Sumatera Selatan. Gunung ini terkenal karena keindahan puncaknya yang menawan serta pemandangan alam yang spektakuler.

BACA JUGA:Kapal Jung, Armada Laut Terkuat Majapahit Abad ke 14, Penguasa Lautan Tanpa Tanding.

Pendakian ke puncak Gunung Dempo dapat dilakukan melalui jalur-jalur yang beragam, mulai dari jalur pendakian yang relatif mudah hingga jalur yang lebih menantang. 

Dari puncaknya, Anda akan dimanjakan dengan panorama lanskap yang indah, termasuk hamparan kebun teh Pagaralam yang hijau dan Kota Pagaralam yang terletak di kaki gunung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: