Indonesia Punya Cerita, Misteri Gunung Arjuno, Suara Gamelan dari Masa Lalu, Merinding Guyss!
Indah Namun Mengerikan! Ternyata Gunung Arjuno Memiliki Kisah Mistis Ini Didalamnya-tangkapan layar-tempo.co
Para pengawal Alas Lali Jiwo menjadi gila.
Bahkan, sejak zaman kerajaan Singosari dan Majapahit, kawasan Gunung Arjuno telah dijadikan sebagai tempat ritual pemujaan kuno.
Diketahui untuk mencapai puncak dari Gunung Arjuno tentu para pendaki akan melewati sebuah hutan bernama alas Lali Jiwo jika pendakian melalui jalur Purwosari.
Namun sebelum melewati alas Lali Jiwo, para pendaki akan terlebih dahulu melewati alas Nggombes, yaitu area hutan yang masih sangat lembab disekitarnya.
Melintasi alas Lali Jiwo suasana angker akan terasa oleh para pendaki dengan aroma dupa yang menambah kesan mistis dari gunung ini.
BACA JUGA:Dua Tim Mundur Dari Ajang Asean Games 2023, Kok bisa?
ditambah lagi ada salah satu misteri Gunung Arjuno, yaitu kepercayaan bahwa jumlah pendaki harus genap, tidak boleh dalam angka ganjil.
Konon menurut kisah yang beredar, jika jumlah pendaki ganjil maka makhluk halus di dalam gunung akan menggenapkan jumlah tersebut.
Hal ini pun masih dipercayai dan dijaga oleh setiap pendaki serta masyarakat sekitar.
Tak hanya itu saja, hal yang sering tersengar di gunung ini adalah suara gamelan yang misterius yang tidak diketahui asal-usulnya.
BACA JUGA:Gila Sihh! Malam Pertama Suku Ini Kok Diluar Nalar, Disuruh Beginian Dulu
Hal ini sering terdengar oleh para pendaki di malam hari suara pernikahan tersebut mirip dengan suara gamelan pada upacara dalam tradisi Jawa Timur.
Adapun Mitos yang mengaitkan suara gamelan ini dengan masa lampau kerajaan Majapahit dan Singosari dipercaya bahwa sumber suara gamelan berasal dari masa lalu tersebut dan dihubungkan dengan acara ngunduh mantu bangsa jin.
Jika mendengar suara gamelan ini, dianggap sebagai pertanda agar pendaki segera turun agar tidak hilang atau tersesat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: