Wajib Horor, Ini Karya Sang ‘Bapak Horor’ Dunia (119)

Wajib Horor, Ini Karya Sang ‘Bapak Horor’ Dunia (119)

Wajib Ditonton Penggemar Film Horor! Apa Saja Film-Film Adaptasi dari Karya Sang ‘Bapak Horor’ Dunia--google.com

PAGARALAMPOS.COM – Jumpa lagi di Bahas Film adaptasi karya sang bapak horor dunia, Stephen King

Kali ini kita sedikit mengulas film dengan judul ‘1922’ yang dirilis pada tahun 2017 lalu.  

1922 merupakan film horor yang tayang di Netflix pada tanggal 20 Oktober tahun 2017. 

BACA JUGA:Keponya Pake Banget, Mempelai Pengantin Suku Ini Ngelakuin Ritual Begini Saat MP

Film ini ditulis dan digarap oleh sutradara Zak Hilditch, berdasarkan novel karya Stephen King dengan judul yang sama. 

Ini merupakan sebuah film drama horor produksi Amerika Serikat tahun 2017 yang ditulis dan disutradarai oleh Zak Hilditch.

Diadaptasi berdasarkan novel tahun 2010 karya Stephen King dengan judul yang sama. 

BACA JUGA:Viraal, Warga Temukan Istana Kuno Didalam Hutan

‘1922’ perlahan membakar, kisah horor psikologis yang merangkai cerita sederhana namun menawan. 

Film ini tayang perdananya di Fantastic Fest, AS pada 23 September 2017.

Aktor pemeran karakter vigilante Frank Castle di film The Punisher (2004), Thomas Jane.

BACA JUGA:Bongkahan Batu Dalam Hutan Jati Lamongan Bukti Peninggalan Kerajaan Kahuripan yang Ditemukan Pencari Rumput

Kali ini bermain dia berperan sebagai seorang petani bernama Wilfred ‘Wilf’ Leland James. 

Selain dirinya, ada juga aktris Molly Parker yang berperan menjadi istrinya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: