Terungkap! Ternyata inilah 10 Kelompok Separatis yang Ingin Merdeka dari Indonesia

Terungkap! Ternyata inilah 10 Kelompok Separatis yang Ingin Merdeka dari Indonesia

Terungkap! Ternyata inilah 10 Kelompok Separatis yang Ingin Merdeka dari Indonesia-Foto: net-

Mereka menuntut negara sendiri dengan pemimpin dan bendera khas mereka.

Meski berulang kali melakukan tindakan pengibaran bendera bintang kejora dan kegiatan meresahkan, pemerintah Indonesia terus berupaya membubarkan kelompok ini.

4. Gerakan Aceh Merdeka (GAM)

Lahir pada tahun 1976, GAM bertujuan memisahkan Provinsi Aceh dari Indonesia.

BACA JUGA:Tak Habis Pikir! di Bogor Ada Kampung Janda dan Kampung Nikah Siri Ini! Simak Penjelasan Lengkapnya Disini

Setelah beberapa tahun beroperasi dengan kekerasan, kelompok ini berhasil mencapai kesepakatan damai pada tahun 2005 melalui nota kesepakatan yang disaksikan oleh negara ASEAN dan beberapa negara Uni Eropa.

5. Riau Merdeka

Muncul pada tahun 1999 sebagai protes terhadap masalah pembagian hasil minyak, kelompok ini ingin memisahkan Riau dari Indonesia.

Namun, kelompok ini tidak lagi terdengar seiring dengan kemajuan industri minyak di Riau.

BACA JUGA:O! Rupanya Kampung Janda dan Kampung Nikah Siri di Bogor Ini Yang Bikin Heboh! Ini Selengkapnya

6. Sulawesi Merdeka

Bermula dari aksi mahasiswa di Kota Makassar pada tahun 1999, gerakan ini ingin memisahkan Sulawesi dari Indonesia.

Namun, usaha ini menghilang seiring berjalannya waktu.

7. Gerakan Bali Merdeka (GBM)

GBM muncul sebagai respons terhadap peristiwa di Lampung dan keinginan akan otonomi khusus di Bali.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: