Taukah Kamu? Ini 4 Fakta Bikin Takjub di Gunung Sinai di Mesir

Taukah Kamu? Ini 4 Fakta Bikin Takjub di Gunung Sinai di Mesir

Ini 4 Fakta Gunung Sinai di Mesir-Foto: net-

Biara tersebut sangat dihormati dan dijaga karena dianggap sebagai salah satu tempat tersuci di muka bumi.

Inilah alasan mengapa Gunung Sinai disebut sebagai tempat suci oleh tiga agama, yakni Yudaisme, Islam, dan Kristen.

Jika Anda berkunjung ke destinasi bersejarah ini, maka Anda akan mendapati keragaman pengunjung yang agamanya berbeda-beda.

BACA JUGA:Menengok Kekayaan Budaya dan Arkeologi yang Mendalam, Situs Gunung Padang, Sambil Berwisata, Mau!

2. Tempat Nabi Musa Berbicara kepada Tuhan

Fakta-fakta yang terdapat di Gunung Sinai yang berikutnya adalah menjadi tempat bertemunya Musa dan Tuhan.

Gunung Sinai merupakan saksi bahwa Nabi Musa pernah berkomunikasi dengan Allah SWT.

Di tempat ini, Nabi Musa memperoleh salah satu mukjizat, yakni dapat membelah laut merah.

Nabi Musa itu sendiri merupakan salah satu nabi yang diutus oleh Allah SWT pada zaman Mesir Kuno untuk membawa ajaran kebenaran.

BACA JUGA:6 Obejk Wisata di Sekitar Situs Gunung Padang, Wajib didatangi, Selain Melihat Masa Lampau, Teman!

Nabi Musa diberi misi untuk berdakwah dan menyelamatkan kaumnya dari kekafiran.

Namun, salah satu rintangan yang harus dilaluinya adalah melawan Fir’aun.

Suatu ketika, pasukan Fir’aun mengejar Nabi Musa dan pengikutnya.

Dikarenakan sudah sangat terpojok, Nabi Musa memukulkan tongkatnya ke Laut Merah hingga membuatnya terbelah dan akhirnya bisa berjalan di tengahnya.

Saat berusaha mengejar Nabi Musa, Fir’aun tenggelam di tengah laut atas kehendak Allah SWT.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: