5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Brebes Terfavorit

5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Brebes Terfavorit

5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Brebes Terfavorit-Foto: net-

PAGARALAMPOS.COM - Lima rekomendasi wisata di brebes salah satunya ialah Agro wisata Kaligua bisa menikmati pemandangan indah dari kebun teh bisa mencoba

Tempat wisata di Brebes menyajikan industri pariwisata dengan daya tarik memikat yang cocok untuk dikunjungi menjelang waktu libur. Rehatlah sejenak dari aktivitas dan pekerjaan berat, nikmati liburan untuk merelaksasi otak dan pikiran agar tak stres.

Indonesia kaya akan keindahan alam, menyuguhkan berbagai tempat wisata menarik seperti di Brebes ini. Brebes adalah satu dari

banyak Kabupaten di Jawa tengah yang tak boleh diremehkan, menyimpan sejuta keindahan dan wisata menarik.

Apa yang terbesit di pikiranmu jika mendengar tentang Brebes? 2 hal yang mungkin akan terbayangkan adalah bawang merah dan telurasin. 

BACA JUGA:Luar Biasa, Misteri Gunung Padang Menggegerkan Para Arkeolog di Seluruh Dunia!

Walaupun terkenal akan kedua komoditi ini, Brebes sebenarnya menyimpan keindahan alam yang luar biasa.

Berikut 5 rekomendasi wisata terbaik di brebes wajib anda kunjungi:

1. Ranto Canyon

Destinasi wisata di Brebes pertama yang akan kita bahas adalah Ranto Canyon yang berjarak 2.5 jam dari kota Brebes. Untuk bisa

mencapai lokasi air terjun, kamu perlu melakukan trekking sejauh kurang lebih 760 meter menyusuri sungai yang diapit oleh tebing.

BACA JUGA:Mengungkap Sejarah Hilangnya 3 Pendekar Sakti di Tanah Jawa, Salahsatunya Aji Saka

Di sini kamu tak hanya menikmati keindahan air terjun, tapi juga berendam, rafting, dan cliff climbing.

2. Agro Wisata Kaligua

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: