AC Mobil Bau! Ini 5 Kemungkinan Penyebabnya
AC Mobil Bau! Ini 5 Kemungkinan Penyebabnya--
Masalah lain yang ditimbulkan oleh AC mobil yang bau, umumnya juga disebabkan karena ada kotoran yang menempel pada lubang atau grill AC.
BACA JUGA:Wajib Diketahui! Ini 7 Rekomendasi Wisata Amerika, Nomor 3 Sangat Keren
Bisa jadi, kotoran tersebut debu atau mungkin remahan makanan yang tak sengaja masuk ke dalam sela-sela lubang tersebut.
Anda bisa mengeceknya dengan melihat permukaan pada grill atau lubang AC tersebut. Jika disentuh ada kotoran atau debu yang lengket maka tak menutup kemungkinan di dalam lubang juga banyak debu.
Solusinya, Anda perlu membersihkannya dengan menggunakan kemoceng atau kain basah bersih untuk menghilangkan debu tersebut.
Disarankan pula untuk menyedot debu yang ada di dalam kabin mobil dengan vacuum cleaner. Karena, debu yang menempel di permukaan grill AC tersebut juga bisa menjadi indikasi bahwa kabin sudah mulai banyak debunya.
BACA JUGA:Pantai Menganti Kebumen, Wisata Andalan Cocok Untuk Healing Sambil Piknik
AC Tidak Pernah Dirawat
Salah satu penyebab umum yang membuat AC mobil bau adalah dikarenakan adalah soal perawatan yang tidak rutin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: