Beruang Mangsa Ternak Ayam Warga

Beruang Mangsa Ternak Ayam Warga

Foto Edo Pagaralam PosPERANGKAP Personel BKSDA Lahat memasang trap jebakan red dan kamera disejumlah titik lokasi di kawasan Dusun Belumai Senin 10 1 PAGARALAM POS Pagaralam Warga Dusun Belumai Kelurahan Ulu Rurah dibuat resah dengan serangan hewan buas Beruang belakangan ini Informasi yang dihimpun Pagaralam Pos masuknya hewan dilindungi ini ke pemukiman warga sejak Jumat atau tiga hari lalu Kehebohaan warga ini menyebabkan keresahan sebab telah memangsa sejumlah ternak unggas warga sebanyak lima ekor ayam Serangan hewan nokturnal yang aktif dimalam hari ini dibenarkan warga dilingkungan RT 09 RW 03 Dusun Belumai Karena beberapa kandang unggas warga sempat dirusak serangan Beruang Seperti milik Arlis Gandi Sarif dan Asriana Warga setempat Nekson menceritakan jika kejadian serangan diduga jenis Beruang ini ada warga yangmenyaksikan keberadaan hewan buas ini Serangan hewan buas ini terjadi pada malam hari katanya Lanjut dia setelah melihat dan beberapa ekor ayam dan telur ayam yang habis warga pun langsung melaporkan kejadian ke personel Polhut yang ada di Kota Pagaralam Laporan ditindaklanjuti langsung datang memasang perangkap dengan umpan buah buahan juga memasang camera trap di tiga titik lokasi ucap dia Ditambahkan Feldi personel Polhut Resort Sumur BKSDA Lahat mengatakan dirinya membenarkan adanya laporan serangan hewan buas jenis Beruang Sudah kita tindak lanjuti dengan menempatkan pesonel di lokasi sejak tiga hari lalu saat ini kita sudah ganti shift jaga untuk memonitor perkembangan situasi disana katanya Di lokasi personel BKSDA sudah memasang trap kandang perangkap disatu titik Selain itu personel memasang camera ditiga lokasi untuk mengetahui keberadaan hewan buas yang dari laporan warga sudah memangsa ternak unggas Sejauh ini belum kita pastikan jenis hewan buas apa ataukah itu Beruang Madu katanya seraya mengatakan baru satu malam kita memasang trap dan cameranya Sementara itu Kapolsek Pagaralam Selatan Iptu Akhiruddin melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Ulu Rurah Aipda Niko Giarta mengatakan pihaknya sudah mendapatkan laporan dari masyarakat perihal adanya hewan buas jenis Beruang di perkebunan masyarakat Mendapatkan laporan tersebut kita langsung terjun ke lokasi untuk mengecek tempat kejadian perkara yang dilaporkan warga tersebut Bahkan beberapa hari ini kita terus melakukan patroli di lokasi yang dimaksud jelasnya seraya mengatakan pihaknya sudah berkoordinasi dengan BKSDA karena merupakan hewan yang dilindungi Do19 Ed10 Atg06

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: