Tak harus pendek, hanya bagian yang mati dan kasar.
Ini seperti merapikan taman, agar bunga tumbuh lebih sehat dan indah.
BACA JUGA:Berkenalan dengan Cukur Low Fade. Tampil Elegan dengan Gaya Klasik
Makanan juga berpengaruh besar pada kondisi rambut.
Konsumsi makanan kaya protein, zat besi, dan omega-3 bisa membantu pertumbuhan rambut.
Telur, ikan, kacang-kacangan, dan sayur hijau adalah teman baik bagi rambut.
Jangan berharap rambut sehat jika isi piring kosong gizi.