Beberapa pengguna menyukai fitur bebas iklan, namun ada juga yang mengeluhkan iklan terus muncul saat menggunakan aplikasi.
Meski demikian, ISUL dianggap sebagai salah satu aplikasi yang terbukti efektif.
Aplikasi ini dikembangkan oleh DM IT Solution dan kompatibel dengan Android versi 5.0 ke atas.
BACA JUGA:Ingin Menghasilkan Uang dari Game? Ini Alternatif untuk Dapat Saldo OVO!
Dengan lebih dari 500.000 unduhan dan peringkat 4,8 dari 5,0 di Google Play Store, ISUL adalah pilihan menarik bagi mereka yang ingin memperoleh penghasilan tambahan dari rumah.
Wild Cash – Dapatkan dana e-wallet dengan menambang emas
Wild Cash adalah aplikasi untuk mereka yang ingin bermain game sekaligus mendapatkan penghasilan tambahan.
Aplikasi ini menawarkan berbagai aktivitas seperti menjawab pertanyaan kuis, menambang emas, dan mengundang teman.
BACA JUGA:Punya Sensasi Berbeda, Gamers Wajib Coba 5 Game Andoid Terbaru di 2024 Ini!
Pengguna dapat mengumpulkan hingga 10.000 Poin Emas setiap hari, yang dapat ditukarkan dengan saldo e-wallet seperti DANA, OVO, ShopeePay, dll.
Meskipun beberapa pengguna memuji kemudahan bermain di aplikasi ini, terdapat keluhan tentang keterlambatan proses penarikan sehingga menyebabkan kekecewaan bagi sebagian pengguna.
Meskipun demikian, Wild Cash tetap menjadi pilihan yang menarik karena beragam fiturnya.
Aplikasi ini dikembangkan oleh Hooked Technology dan hanya memerlukan sistem operasi Android versi 4.4 atau lebih tinggi.
BACA JUGA:Jejak Sejarah Gunung Wanggameti: Mengungkap Misteri dan Kearifan Lokal di Sumba
Dengan lima juta lebih unduhan dan rating 4.0 di Google Play Store, Wild Cash layak untuk dicoba.
Game penghasil uang seperti MAGER, JOYit, ISUL, dan Wild Cash memberikan peluang bagi pengguna untuk mendapatkan penghasilan tambahan dengan cara yang menyenangkan.