Apel Pagi Bersama Brimob, Pastikan Situasi Pascapencoblosan Kondusif

Senin 02-12-2024,17:02 WIB
Reporter : Gusti
Editor : Gusti

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan Kota Pagaralam tetap menjadi kota yang aman, tertib, dan berdemokrasi dalam rangka mewujudkan Pemilukada yang damai pada 2024.

"Kepada seluruh personel menjaga profesionalisme dan integritas dalam bertugas, untuk memastikan Pemilukada 2024 berjalan dengan lancar dan sukses," ujar dia mengingatkan.

Kategori :