PAGARALAMPOS.COM - Zaitun (Olea Europaea) adalah buah yang berasal dari daerah beriklim sedang di Afrika, Asia, dan Eropa Selatan.
Meskipun ukurannya kecil, buah zaitun kaya akan manfaat untuk kesehatan tubuh.
Selain menjadi bahan dasar minyak zaitun, buah ini juga dapat dikonsumsi langsung atau digunakan dalam hidangan seperti salad.
Buah zaitun mengandung berbagai zat bergizi, termasuk fosfor, zat besi, selenium, dan polifenol, yang berperan sebagai antioksidan dan memberikan banyak manfaat bagi tubuh.
Buah zaitun terdiri dari 75-80% air, 11-15% lemak, 4-6% karbohidrat, serta sejumlah kecil protein.
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh, yang perlu Diketahui!
BACA JUGA:Ingin Sejahtera? Pastikan Kesehatan Mentalmu Terjaga. Begini Caranya
Menurut U.S. Department of Agriculture, polifenol dalam buah zaitun berfungsi melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.
Meskipun mengandung lemak tinggi, lemak dalam buah zaitun adalah lemak sehat, yang dapat memberikan manfaat seperti:
1. Meningkatkan Kesehatan Tulang
Zaitun mengandung polifenol yang dapat melindungi tulang dari osteoporosis, penyakit yang menyebabkan penurunan massa dan kualitas tulang.
Negara-negara Mediterania yang sering mengonsumsi zaitun memiliki tingkat osteoporosis yang lebih rendah.
BACA JUGA:Menyelami Berbagai Manfaat Teh Hitam untuk Kesehatan!
BACA JUGA:9 Manfaat Memakan Jamur Shiitaki Untuk Kesehatan Tubuh,dan Cara Mengolah Jamur Shiitake!
2. Menjaga Kesehatan Jantung