Manfaat Hebat Jika Kamu Minum Rebusan Kayu Manis. Cara Sehat dengan Rempah Alami

Jumat 18-10-2024,21:24 WIB
Reporter : Devi
Editor : Jukik

Sifat antispasmodik (ketahanan terhadap kejang dan kontraksi) pada rempah ini efektif meredakan nyeri yang terjadi saat menstruasi.

BACA JUGA:Solusi Alami: Tumbuhan Herbal Efektif untuk Mengatasi Sakit Kepala!

4. Pengobatan Kista Ovarium

Sindrom ovarium polikistik adalah kelainan hormonal dimana kista kecil tumbuh dan membengkak di bagian luar ovarium.

Untuk mengecilkan ukuran kista, anda bisa meminum minuman sehat ini.

Selain itu, tanaman ini juga dapat membantu membuat siklus menstruasi Anda menjadi lebih teratur.

BACA JUGA:Ampuh Menyembuhkan Batuk! Inilah 10 Pilihan Minuman Herbal yang Meredakan Batuk

5. Mengurangi risiko penyakit kardiovaskular

Kayu manis mengandung cinnamaldehyde yang merupakan senyawa yang dapat menurunkan tekanan darah.

Selain itu, bahan aktif ini juga dapat meningkatkan fungsi jantung normal.

Sebuah studi dalam Critical Review in Food Science and Nutrition menemukan bahwa mengonsumsi setidaknya 1,5 gram atau sekitar 3/4 sendok teh kayu manis setiap hari menurunkan kadar trigliserida, kolesterol total, dan kolesterol jahat dalam tubuh.

BACA JUGA:Kendalikan Inflasi Daerah, Pj Wali Kota Pagar Alam Ikuti Rakor Inflasi dan Pengembangan Tanaman Herbal

Hal ini dapat mengurangi risiko penyakit kardiovaskular.

Semoga bermanfaat.

Kategori :