Mulai dari sini semua pertanyaan sedikit demi sedikit mulai terjawab. Pertanyaan dari kematian Luki dan ketika senior Tantri yang sudah dimantrai.
Mengetahui hal tersebut, mereka memiliki niatan untuk melepas mantra yang menjerat. Tetapi, perbuatan mereka justru malah jadi awal mula yang mengerikan dan menakutkan.
Padahal ini Tantri juga ikut terseret mantra tersebut. Mantra yang mereka ucapkan membuat sosok iblis pembalas dendam telah bangkit.
BACA JUGA:Sinopsis Film Why Do You Love Me, Kisah 3 Lelaki yang Berkebutuhan Khusus
Dendam iblis tersebut juga memiliki hubungan dengan masa lalu mereka masing-masing. Apabila Tantri ingin menyelamatkan diri dan temannya, maka buku mantra tersebut harus hancur.
Jika Anda ingin mengetahui apakah buku tersebut bisa hancur dan apakah mereka selamat dari iblis Surugana, bisa langsung nonton filmnya.
Nah, itu tadi ulasan tentang sinopsis Mantra Surugana, salah satu film horor terbaru. Mantra Surugana memiliki cerita tentang bangkitnya sosok iblis membalas dendam karena sebuah mantra.
Baca juga berita:
Sinopsis Film Keluar Main 1994, Dilema Arif Brata antara Sepak Bola atau Sekolah?
PAGARALAMPOS.COM- Perkembangan industri perfilman Tanah Air yang mengangkat genre komedi tampaknya semakin ramai.
Para produser film dari seluruh Indonesia berlomba-lomba menghadirkan tayangan terbaik di layar lebar. Tak terkecuali Kota Makassar yang turut mengambil bagian dalam industri ini.
Kota Makassar yang termasuk wilayah Indonesia Timur telah banyak melahirkan karya terbaiknya. Salah satunya film bertajuk Uang Panai yang tayang pada tahun 2016 silam.
Nah, di tahun 2023 karya terbaik asal Makassar kembali menghiasi layar lebar. Film tersebut berjudul Keluar Main 1994. Sinopsis Keluar Main 1994 akan menceritakan kisah anak SMA di era 90an.
BACA JUGA:Sinopsis Film Suzzanna Malam Jumat Kliwon, Semesta Baru dari Sundel Bolong
Terutama dalam menggambarkan sejumlah kebiasaan remaja masa putih abu-abu zaman dulu. Tentunya sangat berbeda dengan kehidupan remaja SMA masa kini.