Sementara itu, Wo Ji Ah akan berperan sebagai Ashley. Merupakan karyawan yang memiliki kemampuan luar biasa dan menjadi anggota tim inovasi perusahaan McCom.
BACA JUGA:Sinopsis Film Beast, Saat Manusia Berhadapan dengan Si Raja Hutan
Perusahaan Tengah Mengalami Masalah
Sinopsis drama Korea Unicorn pertama kali akan menceritakan perusahaan tempat Steve dan Ashley bekerja. McCom merupakan salah satu perusahaan pembangkit listrik terbesar yang ada di Korea.
Namun, karena suatu sebab, perusahaan tersebut tengah mengalami banyak masalah. Ternyata, masalah tersebut merupakan ulah salah satu anggota karyawan perusahaan tersebut.
Mengingat banyaknya karyawan yang bekerja di McCom, tentu saja masalah itu tidak bisa dibiarkan begitu saja. Sementara itu, Sitikom merupakan seseorang yang telah mendirikan perusahaan McCom pertama kali.
Ia memulai mengembangkan perusahaan tersebut dari nol hingga menjadi sukses seperti sekarang.
BACA JUGA:Bulog Berencana Caplok Perusahaan Beras Kamboja, Strategi Baru untuk Kemandirian Pangan Indonesia
Steve dan Ashley Menjadi Karyawan Andalan
Sinopsis drama Korea Unicorn juga akan menceritakan bagaimana reputasi Steve dan Ashley di perusahaan tempat mereka bekerja. Baik Steve maupun Ashley, merupakan dua karyawan kebanggan perusahaan tersebut.
Keduanya sama-sama memiliki kepandaian yang luar biasa, sehingga mereka menjadi karyawan yang begitu menonjol.
Dengan kemampuan dan keterampilannya, Steve dan Ashley dapat membantu perusahaan mereka untuk berkembang dan lebih maju.
Namun, hal tersebut berubah ketika salah satu dari mereka membuat masalah yang menyebabkan kerugian besar bagi perusahaan.
BACA JUGA:Lonjakan Impor Tiongkok di Sumut, Apa Dampaknya bagi Ekonomi Lokal?
Steve Membuat Kekacauan
Tak hanya menceritakan kemampuan Steve dan Ashley sang tokoh utama saja, dalam sinopsis drama Korea Unicorn ini, kita juga akan melihat konflik yang mulai terjadi.