Selain peran utama, ada banyak pemeran pendukung lain yang akan Anda temukan di dalam drama.
BACA JUGA:TP-PKK Kota Pagaralam Meluncurkan Program Peduli Stunting Sekaligus Salurkan Makanan Tambahan
Waktu Penayangan
Drama ini sudah tayang sejak 2 April 2022 lalu dan tamat pada 18 September lalu. Adapun total episode dari drama ini mencapai 50 episode.
Hal itu memang termasuk cukup banyak dari drama Korea kebanyakan. Namun, hal ini umum terjadi pada drama dengan genre keluarga dan romansa.
It’s Beautiful Now mendapat cukup banyak perhatian dari masyarakat Korea Selatan. Hal itu terlihat dari rating yang mereka dapatkan sejak penayangan episode pertama.
Drama ini mendapat rating sebesar 24,1 persen di KBS 2TV. Jumlah tersebut menjadi yang paling tinggi. Jangan lewatkan sinopsis drama Korea It’s Beautiful Now untuk mengetahui kelanjutannya.