BACA JUGA:Menelusuri Wisata Bersejarah Lubang Jepang di Sumatera Barat
Agar kamar tidak pengap, pilihlah warna-warna netral dan tenang seperti putih, abu-abu muda, biru muda, dan sebagainya.
5. Perhatikan Watt atau Daya Lampu kamar
Lampu dengan watt besar biasanya memancarkan hawa lebih panas daripada watt kecil, apalagi jika ruang kamarmu cukup sempit.
Karena itu, pilihlah lampu dengan ukuran watt yang lebih rendah.
BACA JUGA:Sabia, Anak Besemah dengan Bakat Musik Luar Biasa Siap Guncang Panggung Indonesia Idol
6. Atur Arah Kipas Angin ke Luar Ruangan
enggunaan kipas angin memang ampuh mengusir hawa panas, namun dalam waktu yang cukup singkat.
Pasalnya jika udara sedang gerah-gerahnya, kipas angin justru membuat suasana jadi lebih sesak.
Sebagai cara agar kamar tidak pengap, arahkan kipas angin menghadap ke dinding.
Hal ini cukup efektif, sebab udara yang dikeluarkan akan memenuhi ruangan dan tidak terfokus pada satu titik saja.
BACA JUGA:Menelusuri Wisata Bersejarah Lubang Jepang di Sumatera Barat
7. Tempatkan Beberapa Tanaman Hijau
Selain mempercantik ruangan, tumbuhan hijau juga efektif sebagai filter udara dalam kamar.
Namun sebelum kamu memilihnya, perhatikan juga jenis dan ukuran tanaman yang tepat untuk kamar tersebut.
Pada malam hari, beberapa tanaman mengeluarkan zat beracun yang dapat membahayakan manusia.