Mengurai Misteri Makam Sunan Bonang, Benarkah Ada Makam Ganda? Cek Faktanya Disini!

Senin 08-04-2024,09:38 WIB
Reporter : Jukik
Editor : Almi

Namun, yang membuat kisahnya semakin menarik adalah adanya dua makam yang dipercaya sebagai tempat peristirahatan terakhirnya, yaitu di Bawean dan Tuban. 

BACA JUGA:Inilah Fakta dari Misteri Hubungan Manusia dengan Kuda di Zaman Bangsa Viking Dahulu!

BACA JUGA:Misteri Kampung Terbengkalai, Jejak Rumah Zaman Belanda yang Hilang dari Peta Jawa Barat

Cerita tentang dua makam ini bermula dari kisah pemakaman Sunan Bonang yang mendebarkan.

Pada saat Sunan Bonang wafat di Pulau Bawean pada tahun 1525 M, para muridnya berselisih pendapat mengenai tempat pemakamannya. 

Para murid di Bawean ingin memakamkan jenazahnya di pulau itu, sementara murid-murid dari Madura dan Surabaya menginginkannya dimakamkan di Tuban, dekat dengan makam ayahnya, Sunan Ampel. 

Perebutan jenazah ini bahkan mencapai titik yang dramatis.

BACA JUGA:Kebenaran Cerita Mistis dan Misteri dari Bengkulu. Ada Kisah Apa Saja? Ini Ulasannya!

BACA JUGA:Dibalik Keindahannya! Inilah 5 Misteri Tersembunyi Gunung Cikuray Kepercayaan Masyarakat Sekitar

Di mana jenazah Sunan Bonang diyakini terbangun kembali di malam pemakamannya

Sehingga akhirnya dimakamkan di dua tempat yang berbeda.

Keberadaan dua makam yang dianggap 'sah' ini menjadi daya tarik tersendiri bagi para peziarah.

Makam Sunan Bonang yang terletak di Tuban, tepatnya di sebelah barat Masjid Agung Tuban, menjadi destinasi ziarah yang populer di tengah masyarakat.

BACA JUGA:Ungkap Misteri Cepuri Parangkusumo! Tempat Petilasan Pertemuan Raja dan Nyi Roro Kidul di Pantai Parangkusumo

BACA JUGA:Dibalik Pesona Kota Pagar Alam, Inilah 3 Misteri dan Keajaiban Alam yang Memikat

Tidak hanya menarik perhatian sebagai tempat bersejarah, tetapi juga sebagai tempat yang sarat dengan kearifan spiritual.

Kategori :