Bima juga dikenal sebagai sosok yang cerdas dalam berkata-kata.
dan selalu mempertahankan apa yang telah diucapkannya.
BACA JUGA:Batu Ajaib dari Langit? Mengupas Kisah Penemuan Meteorit Maryborough yang Menggemparkan!
BACA JUGA:Berkedok Demi Kesejahteraan Rakyat! Inilah Ritual Menyimpang Raja Kertanegara
3. Arjuna (Janaka/Permadi)
Arjuna, Pandawa ketiga, dikenal sebagai ksatria yang mahir dalam memanah dan memiliki wajah tampan.
Ia juga terkenal akan istri-istrinya, seperti Subadra dan Srikandi, yang memiliki sifat-sifat yang berbeda namun setia mendampinginya.
Arjuna juga memiliki senjata andalan berupa anak panah bernama Pasopati.
BACA JUGA:Peninggalan Bersejarah Candi Arjuna yang diyakini Miliki Segelintir Kisah Menarik!
BACA JUGA:Sebagian Wanita Sparta Punya Dua Suami, Mengupas Kisah Sejarah Yunani Kuno!
4. Nakula
Pandawa keempat, Nakula, memiliki keistimewaan dalam ingatan yang luar biasa.
Ia mampu mengingat segala hal dengan sempurna dan juga ahli dalam bidang pengobatan.
5. Sadewa
Sadewa, Pandawa kelima, memiliki kesaktian dalam meramal masa depan dan memiliki kemampuan hitung yang luar biasa.
BACA JUGA:Menyimpan Cerita Menarik! Inilah 4 Tempat Wisata Sejarah PALI yang Wajib Kamu Kunjungi