Mendorong Kreativitas, Pelatihan Pembuatan Batik Banyuasin Kolaborasi Jumputan

Kamis 29-02-2024,03:37 WIB
Reporter : Jukik
Editor : Almi

yang ramah lingkungan dan memiliki ciri khas kearifan lokal," terang H Merry Hani Rustam.

Alpian, Kepala Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Banyuasin, 

menekankan pentingnya pelatihan ini dalam membantu pelaku UMKM memiliki ilmu dan keterampilan untuk menjadi pengrajin batik yang mandiri, terampil, dan inovatif.

 "Diharapkan pelaku UMKM dapat memiliki ilmu dan keterampilan untuk menjadi pengrajin batik yang mandiri, terampil, dan inovatif melalui kegiatan ini," ujarnya.

BACA JUGA:Sumringah! Nyaris Tembus 50 Ribu Per Kilo, Petani Kopi Pagar Alam Tersenyum Lebar

Dalam perkembangannya, Batik Banyuasin telah menghasilkan berbagai motif dengan keunikan tersendiri, 

seperti Motif Pusake tahun 2014 hingga Motif Pusake Pedade tahun 2023 dan 2024.

Semua motif tersebut memiliki ciri khas kearifan lokal yang memperkaya ragam warisan budaya daerah Banyuasin. 

Melalui pelatihan ini, diharapkan pelaku UMKM dapat terus berkarya dan melestarikan kekayaan budaya daerah, serta memperluas jaringan pemasaran produk batik Banyuasin.*

 

Kategori :