Menjelajahi Pulau BangkaBelitung, Panorama Pantai Yang Mengagumkan

Selasa 27-02-2024,20:41 WIB
Reporter : Gusti
Editor : Bodok

PAGARALAMPOS.COM - Menyebut nama Bangka Belitung, sudah pasti keindahan pesona pantainya sangat mengagumkan. Sedereran spot wisata di sini wajib dikunjungi untuk liburan.

Dalam perjalanan ini, Anda akan disuguhkan dengan tujuh spot panorama yang memukau.

Mulai dari pantai berpasir putih yang memikat hingga batu-batu granit raksasa yang menakjubkan.

Mari kita telusuri lebih jauh ke dalam keajaiban alami yang ditawarkan oleh pulau ini.

BACA JUGA:Wisata Pantai Menakjubkan di BangkaBelitung, Yuk Intip Keindahan Serpihan Surga Disana

2. Pulau Belitung

Pulau Belitung adalah surganya wisatawan yang mencari keindahan alam.

 Pulau ini dikenal dengan pantai-pantainya yang spektakuler.

Batu granit yang unik, dan mercusuar bersejarah di Pulau Lengkuas. 

Pulau Belitung juga menjadi latar dari novel terkenal "Laskar Pelangi."

BACA JUGA:Menyelami Pesona Pantai Lhoknga, Wisata yang Cocok Dikunjungi saat Weekend!

2. Pantai Pasir Padi

Pantai Pasir Padi di Pangkalpinang adalah tempat yang indah untuk bersantai. 

Pantai ini memiliki pasir putih yang lembut, air biru jernih, dan beberapa warung makan yang menawarkan hidangan lezat.

Aktivitas seperti berenang, snorkeling, dan piknik adalah pilihan yang populer di sini.

Kategori :