Inilah 5 Rekomendasi Kuliner Asli Provinsi Bengkulu, Cita Rasanya Sangat Khas!

Senin 26-02-2024,10:21 WIB
Reporter : Erick
Editor : Bodok

Bila sayur telah matang dan tersiram di atas lontong, tinggal tambahkan irisan telur rebus atau gorengan untuk menambah cita rasanya.

Perpaduan yang pas antara citarasa gurih, pedas, dan asin dalam sayur pasti akan menggoyang lidah Anda.

Kategori :