PAGARALAMPOS.COM - Pada tahun ini, industri game diprediksi lebih dinamis dengan rumor-rumor akan adanya beberapa konsol baru yang akan diluncurkan.
Bulan Februari 2024 sudah berjalan selama tujuh hari, meskipun begitu, Microsoft akan banyak menghadirkan game terbaiknya untuk dirilis pada bulan ini, melalui perangkat serta platform apapun.
Ini artinya, akan tersedia banyak game yang dirilis melalui platform Xbox Game Pass, serta konsol Xbox.
Microsoft menghadirkan sejumlah judul game yang menarik untuk didapatkan pemain.
BACA JUGA: Top 5 Konsol Game yang Wajib Dimiliki, Inilah Daftar Yang Terpopuler Tahun 2024!
Bahkan mereka bisa mengunduhnya melalui platform manapun, sebut saja ada penerus Nintendo Switch dan juga rumor tentang suksesor PlayStation Portable.
Selain itu, harga konsol yang saat ini tersedia di pasaran juga mengalami perubahan.
Ada yang dulunya langka dan harganya melambung tinggi, tetapi sekarang sudah stabil.
Selain itu, ada juga konsol current-gen yang harganya cukup terjangkau.
BACA JUGA:5 Fakta Unik yang Membuat Tana Toraja Istimewa, Miliki Pesona Keindahan dan Tradisi!
BACA JUGA:Sony Siap Menggebrak dengan PlayStation 6, Konsol Game Terkuat di Era Generasinya
Berikut ini adalah daftar harga terbaru deretan konsol game pada Februari 2024 berdasarkan data di berbagai marketplace Indonesia!
- PS4 Pro
PlayStation 4 (PS4) diluncurkan pada 2016 sebagai penyempurnaan PS4 versi standar. PS4 Pro membawa pembeda berupa kemampuan bisa dimainkan dengan resolusi 4K.
Harga PS4 Pro saat ini berada di kisaran Rp3,2 jutaan. Namun, perlu diketahui bahwa di masa mendatang kemungkinan besar game-game terbaru tidak akan masuk ke PS4 Pro.