Nyesel Banget Liburan Gak Kesini! Inilah Deretan Pantai Cantik yang Ada di Lombok

Sabtu 17-02-2024,06:54 WIB
Reporter : Elis
Editor : Almi

Pantai ini merupakan bagian dari kawasan wisata Mandalika yang berada di Lombok Tengah.

Selain menikmati pantai yang ciamik, kamu juga bisa mendaki bukit di sekitar Pantai Seger di kawasan ini. 

Pemandangan dari atas bukit adalah hamparan pasir putih Pantai Kuta.

BACA JUGA:Yuk Liburan! 5 Rekomendasi Wisata Air Terjun di Kalimantan Selatan, Simak Ini Nama-namanya

BACA JUGA:Wonderfull Indonesia! Yuk Intip 7 Tempat Wisata di Kalimantan Selatan, Dijamin Berkesan

Pantai Seger bisa diakses dari Bandara Internasional Lombok dengan kendaraan bermotor. 

Jaraknya sekitar 21 kilometer.

4. Pantai Selong Belanak

Pantai Selong Belanak terletak di Lombok bagian selatan dan terkenal sebagai pantai dengan airnya yang jernih dan pasirnya yang lembut. 

BACA JUGA:Memikat Hati! 5 Rekomendasi Wisata di Kalimantan Selatan, yang Tidak Kalah Indah dan Menawan

BACA JUGA:Woahh Mempesona! 6 Destinasi Wisata Air Terjun di Semarang, Dijamin Bikin Otak Segerrrr

Untuk mencapai lokasi pantai, Anda harus berkendara kurang lebih 50 kilometer arah selatan dari kota Mataram.

Melalui jalan yang berkelok-kelok terjal, perjalanan menuju pantai ini akan melewati desa Mangkham. 

Setelah itu, Anda akan sampai di pintu masuk Desa Selong.

Pantai ini juga terkenal dengan sebutan surga yang tersembunyi di kalangan wisatawan pecinta pantai.

BACA JUGA:Ini Dia 7 Referensi Destinasi Wisata di Semarang, yang Sayang Jika Dilewatkan Pada Saat liburan!

Kategori :