5 Keistimewaan Lavender untuk Kesehatan yang Belum Banyak Diketahui

Kamis 13-06-2024,20:56 WIB
Reporter : Elis
Editor : Almi

Tanaman lavender bisa dijadikan pengharum ruangan alami.

5. Aromaterapi

Minyak lavender dapat digunakan sebagai aromaterapi untuk menciptakan suasana tenang dan relaks di rumah.

Menanam lavender di rumah dapat memberikan manfaat estetika sekaligus kesehatan bagi penghuninya.

Kategori :